Universitas Pendidikan Indonesia atau UPI merupakan salah satu perguruan tinggi yang masuk ke dalam proses seleksi SNBP. Oleh karena itu, bagi calon mahasiswa baru yang tertarik mendaftarkan, perlu mengetahui prediksi rata-rata nilai SNBP UPI 2025.
Nantinya, prediksi nilai ini dapat digunakan sebagai acuan sebelum mendaftar di program studi yang diinginkan. Pasalnya, rata-rata nilai tersebut menjadi batas minimum yang harus dimiliki oleh pendaftar.
Administrasi Pendidikan S1: 89.33
Akuntansi S1: 90.62
Arsitektur S1: 89.44
Bahasa dan Sastra Indonesia S1: 88.97
Bahasa dan Sastra Inggris S1: 90.30
Bimbingan dan Konseling S1: 86.34
Biologi S1: 87.41
Bisnis Digital (Kampus Upi Tasikmalaya): S1 89.06
Desain Komunikasi Visual S1: 89.98
Desain Produk Industri (Kampus UPI di Tasikmalaya): S1 85.07
Film dan Televisi S1: 87.72
Fisika S1: 86.05
Gizi S1: 90.36
Ilmu Ekonomi Dan Keuangan Islam S1: 88.77
Ilmu Keolahragaan S1: 87.11
Ilmu Komputer S1: 90.17
Ilmu Komunikasi S1: 90.65
Ilmu Pendidikan Agama Islam S1: 90.16
Industri Pariwisata S1 (Kampus Sumedang): 88.12
Kedokteran S1 (Prodi Baru)
Kepelatihan Fisik Olahraga S1: 86.28
Keperawatan S1: 90.64
Keperawatan (Kampus Sumedang) S1: 85.76
Kewirausahaan S1 (Kampus Tasikmalaya): 87.29
Kimia S1: 87.64
Logistik Kelautan S1 (Kampus Serang): 85.96
Manajemen S1: 92.33
Manajemen Industri Katering S1: 88.84
Manajemen Pemasaran Pariwisata S1: 90.03
Manajemen Resort Dan Leisure S1: 88.97
Matematika S1: 87.70
Mekatronika dan Kecerdasan Buatan S1 (Kampus UPI Purwakarta): 85.27
Musik S1: 85.46
Pend Jasmani Kesehatan & Rekreasi (PJKR): S1 88.99
Pendidikan Akuntansi S1: 88.63
Pendidikan Bahasa Arab S1: 88.66
Pendidikan Bahasa Inggris S1: 89.72
Pendidikan Bahasa Jepang S1: 88.87
Pendidikan Bahasa Jerman S1: 86.29
Pendidikan Bahasa Korea S1: 88.39
Pendidikan Bahasa Perancis S1: 85.15
Pendidikan Bahasa Sunda S1: 88.07
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia S1: 89.56
Pendidikan Bisnis S1: 89.20
Pendidikan Ekonomi S1: 88.52
Pendidikan Fisika S1: 87.00
Pendidikan Geografi S1: 88.01
Pendidikan Ilmu Komputer S1: 87.02
Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam S1: 86.43
Survei Pemetaan dan Informasi Geografis D4: 86.72
Tidak ada komentar:
Posting Komentar